Bahan:
- 400 gram tahu putih, dipotong kotak 4 cm
- 2 lembar daun jeruk
- 500 ml santan dari 1/2 butir kelapa
- 1/2 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh gula merah
- 3 sendok makan minyak goreng untuk menumis
Bumbu halus:
- 6 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 cm lengkuas
- 1 sendok teh ketumbar
- 1/2 sendok teh merica
- 3 butir kemiri
Cara membuat:
- Tumis bumbu halus dan daun jeruk sampai harum.
- Tuang santan lalu didihkan sambil diaduk.
- Masukkan tahu, garam, dan gula merah.
- Aduk hingga kuah kental dan bumbu meresap.
untuk 6 porsi
foto: Iin Rinasari
© 2002 PT Media Boga Utama
Sumber :
http://kulinerkita.multiply.com/journal/item/114/Pelengkap_nasi_megono
Tidak ada komentar:
Posting Komentar